SEKOLAH AR-RAHMAT

Profil Sekolah

Yayasan Ar-Rahmat

SD Plus Ar-Rahmat

SD Plus Ar-Rahmat (Terakreditasi A) merupakan sekolah dasar Islam dengan motto “Berakhlaq dan Berilmu”. Sekolah ini mengedepankan pendidikan yang seimbang antara ilmu pengetahuan dan pembentukan karakter yang berbasis nilai-nilai Islam. Dengan lingkungan yang mendukung dan tenaga pengajar yang profesional, SD Plus Ar-Rahmat berkomitmen mencetak generasi yang tidak hanya cerdas secara akademis, tetapi juga memiliki akhlak mulia dan kepribadian islami. Fasilitas modern dan program kegiatan ekstra kurikuler yang beragam turut menunjang pengembangan bakat serta potensi siswa secara holistik.

Kepala Sekolah

Iip Tuti Ropiah

Operator

Aep Saepudin

Akreditasi

A

Kurikulum

Kurikulum Merdeka

Status

Swasta

Bentuk Pendidikan

SD

Status Kepemilikan

Yayasan

260480480_412443790575312_7242160244024439161_n

SMP Plus Ar-Rahmat

Kepala Sekolah

Nina Napisah

Operator

Djodi Amala

Akreditasi

B

Kurikulum

Kurikulum Merdeka

Status

Swasta

Bentuk Pendidikan

SMP

Status Kepemilikan

Yayasan

Didirikan pada tahun 2014 dengan ijin operasional nomor 521.2/ /1290.5 – Disdik SMP Plus Ar-Rahmat dipimpin Oleh Drs.H. Abdullah Ramli, Beliau adalah Suami dari Putri ketiga Pembina Yayasan Ar-rahmat yaitu Hj. Anisah yang dalam kepengurusan Yayasan Sebagai Bendahara Yayasan Ar Rahmat Cileunyi.

Pada Awal Pendirian Jumlah Siswa adalah 4 Orang dengan Penetapan Kurikulum 2013.

Berkembang dari Tahun ke tahun hingga kini (2022/2023) Jumlah Siswa adalah 150 Orang dan jumlah guru adalah 25 orang dengan penerapan Kurikulum 2013 untuk kelas 8 dan 9, serta penerapan kurikulum ” Merdeka” untuk kelas 7. dan, telah ditetapkan sebagai Sekolah Penggerak pada Tahun ini (2022).

Sarana dan Prasarana SMP Plus Ar-Rahmat Yaitu :

WhatsApp-Image-2023-04-03-at-02.24.42
IMG_20220830_143859_313-1
IMG_20220713_143519_8
IMG_4538
whatsapp-image-2023-01-11-at-18-26-24-63c1012e08a8b53c2b4a2c12
WhatsApp-Image-2023-04-05-at-12.08.50
WhatsApp-Image-2023-04-03-at-02.25.03-2
IMG-20230801-WA0121